Puisi--- IBU Sang Pemilik Hati yang Suci
' IBU Sang Pemilik Hati yang Suci' Sang pemilik hati yang suci Hari ini kutuliskan semua tentangmu Kuhadirkan dirimu dalam bayang semu Engkau perempuan yang telah berjuang untuk kehadiranku Melawan maut untuk diriku dan dirimu Engkau sosok perempuan luar biasa yang pernah kutemui Yang rela berikan apa saja untuk ku Yang selalu mengerti aku dan tak kenal lelah menasehatiku Engkau pelita dalam kegelapanku Engkau perempuan yang kuat dan tegar Engkau perempuan yang tak kenal lelah Engkau perempuan yang rela berkorban Engkau perempuan bijaksana dan tak pernah menyerah Ibu….. Tak kala aku sedang kedinginan engkau senantiasa memeluk dan berikan kehangatan untuk ku Tatkala aku kelaparan engkau ikhlaskan makananmu untuk ku Tatkala aku ketakutan engkau senantiasa berdiri di depan untuk melindungi, mendekapku dan menenangkanku Tatkala aku bersedih engkau luangkan waktumu untuk menghiburku Tatkala aku jauh darimu engkau selalu khawatir dan tanyakan tentang keadaanku Dan...